Friday, December 6, 2013

Postcard from Malaysia



Postcard atau kartu pos ini berasal dari negara tetangga kita, Malaysia. Kartu pos ini menampilkan wajah warga Malaysia yang penuh senyum dan menawarkan persahabatan. Namun ada beberapa gambar (salah satunya adalah gambar TANGKULUK TANDUAK yang sangat mirip dengan dengan yang dimiliki oleh suku Minang) yang sungguh menggelitik hati ku sebagai orang (Minang) Indonesia untuk melakukan penelusuran yang dikarenakan keterbatasan waktu dan kantong (gak bisa terjun langsung ke Malaysia :P) hanya akan menggunakan bantun dari mbah google. *sungkemkembah*

Hasil penelusuran ku ke mbah menunjukan bahwa memang ada (beberapa) daerah di Malaysia yang didiami oleh warganya yang keturunan suku Minangkabau dan salah satu daerah yang menjadi pusatnya adalah Negeri Sembilan. Lebih lanjut lagi, warga Malaysia keturunan Minangkabau ini masih mempertahankan (dan terkadang menampilkan) budaya leluhur Minangkabau yang mereka gabungkan dengan budaya setempat. Oleh sebab itulah, (menurutku) ada beberapa budaya Indonesia yang muncul dan berkembang di Malaysia.

Aku jadi ingat medio awal tahun 2000-an, ketika aku menetap di Singapura, aku sering melancong ke Malaysia karena kekangenan ku akan masakan Indonesia. Loh kenapa ke Malaysia? Kenapa gak langsung pulang ke Indonesia? Aku pilih Malaysia karena (1) jaraknya yang relatif dekat dengan Singapura sehingga biaya yang dikeluarin gak banyak, (2) rasa makanannya lumayan enak walau (tentunya) tak seenak masakan Indonesia ASLI *yayayanginiakusubjektifdahsyat*, (3) kalo pulang ke Indonesia aku gak bisa sebentar (melepas rasa kangen dengan kuliner-kuliner Indonesia yang menyebar di seantero Jakarta saja udah menghabiskan banyak waktu, belum lagi harus menyambangi keluarga dan teman yang pasti akan sangat marah kalau tidak dikunjungi) Ahhhh yang pasti harus nyiapin waktu yang buaaaannnnyaaaak deh kalau pulang ke tanah air tercintah ini. Nah, biasanya aku berkunjung ke ibukota-nya Malaysia, Kuala Lumpur. Ada satu satu bagian di kota tersebut yang menjual penganan Indonesia seperti bakso, gado-gado, nasi goreng, sate padang, nasi padang dan sebagian besar penjualnya adalah turunan Indonesia. Bahkan yang jual sate padang masih bisa berbicara dalam bahasa Minang. *alamaaaak aku kalah* #tepokjidat Ketika makan di daerah tersebut mereka akan sangat senang kalau tahu kita berasal dari Indonesia dan mereka langsung akan bercerita giamana pada akhirnya mereka berakhir di Malaysia.

Oooopsss, tulisan ini jadi kemana-mana euuuuyyy. Baiklah akan segera aku tutup saja tulisan ini (kalau tidak pasti aku akan berceloteh yang makin jauh dari inti tulisan ini) dengan mengucapkan terima kasih banyak Honeysha of Malaysia yang telah berbaik hati mau tukeran sama akyu.:D

Nb: prangkonya menyusul yaaaaa 

6 comments:

  1. Wish I could read this post. Hope you are well!

    ReplyDelete
  2. Hey Lynn. It's really nice to see you here. i'm well. Hope you're well too. The post is just about a lil story behind the postcard... :D

    ReplyDelete
  3. Hey :) To bad you haven't posted cards since such a long time! I like your blog though, Love from Germany

    ReplyDelete
  4. Hello Vanessa! :D
    Oh dear, yeah, I'm really bad in organizing this blog. Haven't got enough time to post new coming postcards. Will try to be active again in this blog SOON. Anyway, thanks for your comment. I really appreciate it. :D

    ReplyDelete
  5. Hello Everybody,
    My name is Mrs Sharon Sim. I live in Singapore and i am a happy woman today? and i told my self that any lender that rescue my family from our poor situation, i will refer any person that is looking for loan to him, he gave me happiness to me and my family, i was in need of a loan of $250,000.00 to start my life all over as i am a single mother with 3 kids I met this honest and GOD fearing man loan lender that help me with a loan of $250,000.00 SG. Dollar, he is a GOD fearing man, if you are in need of loan and you will pay back the loan please contact him tell him that is Mrs Sharon, that refer you to him. contact Dr Purva Pius, call/whats-App Contact Number +918929509036 via email:(urgentloan22@gmail.com) Thank you.

    ReplyDelete
  6. ================================================================================================================


    The portuguese economy is in the toilet, and droves of it's citizens are fleeing to neighboring Spain to work just to put food on the table! Those who don't go to Spain are swimming, or jumping on bannana boats to go to Angola or Mozambique just to sell their body for cod to feed their families. The slightly better off portugee are flying to Brasil to live in a favela that is much better than the poor, decrepid conditions they live in now; at least here they can eat.
    I observed the portuguese to be an ignorant bunch stuck in a mental time-warp that only focus on "how" good things were in the distant past rather than focusing on their now deteriorated, non-existant economy, and how bad things really are today.
    Perhaps, this is "why" they can't seem to see the log stuck in their eyes but see the splinters in everybody elses eyes. I do find it ironic that they are racist toward Spain, Angola, Mozambique and Brazil only to later go look for a better life in these countries!
    ***TIME TO BOYCOTT 100% THESE RACIST XENOPHOBES!***
    DO NOT SPEND YOUR HARD EARNED MONEY VISITING, BUYING PRODUCTS (WINE) AND EATING AT PORTUGUESE BUSSINESES! JUST THE FACTS FOLKS, AND MANY TENDER SNOWFLAKES (PORTUGUESE) "AVOID" THE FACTS IN LIFE!
    ESPECIALLY GOOGLE THAT ALLOW RACIST/XENOPHOBIC COMMENTS MADE BY PORTUGUESE AGAINST SPAIN, ANGOLA, MOZAMBIQUE, BRAZIL ETC. WHY DO YOU CLEARLY ALLOW PORTUGUESE TO SPAIN-BASH FOR INSTANCE YET IT'S NOT OK FOR SOMEBODY TO DO THE SAME UNTO THE PORTUGUESE ON BLOGGER SITES, YOUTUBE ETC.? BUT, GOOGLE QUICKLY INVESTIGATE VIA moma inside google, SHUT DOWN THOSE SITES THAT SPEAK THE FACTS ABOUT PORTUGAL! WHY THE DOUBLE STANDARD GOOGLE? READ SOME OF THE FACTS BELOW AND EDUCATE YOURSELF GOOGLE, SCARED?? OR IS IT EASIER FOR YOU TO MERELY SHUT DOWN SITES THAT "OFFEND" PORTUGUESE, BUT OK FOR PORTUGUESE TO OFFEND OTHERS???
    SOUNDS TO ME LIKE RACIST/XENOPHOBIC GOOGLE SHOULD BE "SHUT-DOWN" PERMANENTLY!
    ----------------------------------------------------------
    "The Portuguese are anti-Spanish racists! Say NO to Portuguese everywhere on the planet! DON'T do business with them in any way, shape, or form! Portugal e uma merda!" Ruben Teixeira (2017).
    "I Highly suggest that all those who are the victims of Portuguese constant Racial slurs unite and Veto these pathetic and multi-generational backward people (Sometimes also referred to as follows within a Global Context: Bacaladitos, Lusos, Portugee, Poortugee, Portoputas, Portugypsies, Azorians, etc.). A good start would be boycotting their wines, businesses, stores, soccer teams, and the ethnic group itself. Challenge them, Educate them - if you can because talking to a Portuguese is like talking to a Brick Wall - in order to Make them understand that this form of Racist behavior is NOT acceptable nor tolerated in today's society." Dr. Fuzeta (2015).
    ==============================================================================================================

    ReplyDelete